Berikut Panduan Pengabdian dan Publikasi Ilmiah BOPTN Tahun 2025.
Pengumuman Pendaftaran Proposal Pengabdian dan Publikasi Ilmiah BOPTN UIN Walisongo Semarang Tahun 2025
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Dengan hormat, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UIN Walisongo memohon kepada Bapak/Ibu untuk menginformasikan pendaftaran proposal bantuan Pengabdian dan Publikasi Ilmiah Tahun Anggaran 2025, yang bersumber dari BOPTN UIN Walisongo Semarang tahun 2025. Paling lambat tanggal 21 Mei 2025 pukul 23.59 WIB.
Adapun rincian kluster dan jadwal Bantuan Pengabdian kepada Masyarakat dan Publikasi Ilmiah sebagaimana terlampir.
Informasi tentang Panduan Bantuan Pengabdian kepada Masyarakat dan Publikasi Ilmiah BOPTN UIN Walisongo Tahun Anggaran 2025 dapat diunggah pada laman :
Demikian atas perkenan Bapak/Ibu, kami sampaikan terima kasih.
Wassalamu’alaikum wr.wb.
Pengumuman Bantuan Pengabdian dan Publikasi Ilmiah BOPTN_2025